-->

Tips Memperbaiki Ponsel Yang Jatuh Ke Dalam Air



Apakah anda sedang mengalami Ponsel yang jatuh ke dalam air . kami harap anda jangan penik terlebih dahulu, kami akan memberikan Tips cara menyelamatkan ponsel yang jatuh ke dalam air.


Nah sekarang kita simak apa saja yang harus kita lakukan ketika ponsel mengalami jatuh atau kemasukan air. sebelumya yang paling penting adalah anda lakukan secepat mungkin mengangkatnya dari dari air

ini adalah hal yang tidak boleh anda lakukan

1. jangan pernah menyalakan ponsel ketika sudah ke adaan mati setelah terkena air

2. jika masih menyala jangan sentuh atau tekan tombol apapun

3. jangan di goyang dan di tekan atau sejenisnya

4. jangan bongkar bagian dalam nya karena akan menghanguskan garansi ponsel anda yang masih aktif

5. jangan anda tiup atau terkena angin yang kencang, karena akakn mengakibatkan air terdorong lebih kedalam mesih ponsel anda

6. jangan coba memanaskan atau mengeringkan dengan cara apapun

Berikut cara yang benar untuk mengatasi nya

  • Jika Ponsel anda masuk ke dalam air segera angkat lalu matikan ponsel anda
  • Keluarkan sim Card dan Micro SD dari  ponsel anda
  • Jika ponsel anda seperti hp yang bisa di lepas baterai maka cepatlah melepaskan baterai nya
  • Ambil tisu atau lap kering dan keringkan secara perlahan
  • Jika ponsel sudah terlalu lama masuk ke dalam air, maka gunakan alat penyedot debu untuk mengurangi air yang masuk ke dalam ponsel anda
  • Setelah itu ambil mangkok atau baskom kering dan taruh ponsel anda dan taburkan beras kering memang terbilang aneh. tetapi asal anda tahu bahwa beras yang kering dapat menghisap air yang berada di sekitarnya
  • Tunggun ponsel anda 1 sampai 2 hari dan kemudian pasang kembali baterai nya dan mulai menyalakan nya

Begitulah tips mengatasi ponsel yang terkena air.  dari pada anda harus membawanya ke servisan dan mengeluarkan uang lebih baik anda lakukan tips tips yang mungkin bisa membantu anda.

sekian dan terima kasih

Copyright © 2023

Android Top Info